Senin, 14 Februari 2011

Toolbar,Format Sel Kotak Dialog,Tanggal dan Jam


Toolbar
Isi dari sel yang disorot bisa di format dalam banyak cara. Font dan sel attributes bisa dimasukkan dari tombol shortcut pada formatting bar. Jika toolbar ini tida siap ditampilkan dalam layar, pilih View|Toolbars|Formatting dari menu bar.

Format Sel Kotak Dialog
Untuk melengkapi daftar format, klik kanan pada sel yang disorot dan pilih Format Cells dari shortcut menu atau pilih Format|Cells dari menu bar.


  • Number tab – Tipe data yang bisa dipilih dari options pada tab ini. Pilih General jika sel berisi teks dan angka, atau kategori penghitungan lain jika jumlah sel dimasukkan dalam fungsi formula.
  • Alignment tab – Option ini mengijinkan anda untuk mengubah posisi dan data alignment pada sel.
  • Font tab – Semua font atribut ditunjukkan dalam tab ini termasuk muka font, ukuran, style dan effect.
  • Border and Pattern tabs – Tab ini mengijinkan anda untuk memasukkan garis tepi, shading, dan warna background dalam sel.
Tanggal dan JamJika anda memasukkan tanggal “January 1, 2001″ ke dalam sel pada worksheet, Excel akan otomatis mengenali teks sebagai tanggal dan mengubah format ke “1-Jan-01″. Untuk mengubah format tanggal, pilih Number tab dari jendela Format Cells. Pilih “Date” dari kotak Category dan pilih format untuk tanggal dari kotak Type. Jika field adalah jam, pilih “Time” dari kotak Category dan pilih tipe pada kotak kanan. Tanggal dan waktu dikombinasikan. Tekan OK ketika selesai. 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar